PERAN PEMBIMBING ASRAMA (MUSYRIF) DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN BERIBADAH SANTRI DI MA’HAD HUDA ISLAMI (MHI) TAMANSARI KABUPATEN BOGOR

Authors

  • Fuad Ahmad Faozan Mahasiswa Prodi Pendidikan Agama Islam STAI Al Hidayah Bogor, Indonesia
  • Rahendra Maya Dosen Tetap Prodi Pendidikan Agama Islam STAI Al Hidayah Bogor, Indonesia
  • Sarifudin Sarifudin Dosen Tetap Prodi Pendidikan Agama Islam STAI Al Hidayah Bogor, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30868/ppai.v2i1.529

Keywords:

disiplin, pembimbing, asrama, musyrif, ibadah

Abstract

Disiplin dalam ibadah merupakan hal terpenting yang harus dibiasakan. Karena disiplin dalam ibadah adalah kewajiban kepada Allah yang harus dilaksanakan. Maka bagi siapa yang melaksanakannya karena telah menyadari pentingnya kewajiban tersebut, disanalah ketaatannya terhadap Allah itu ada pada diri orang tersebut. Dan pembimbing asrama (musyrif) adalah orang yang berpengaruh dalam pembentukan disiplin beribadah santri di Ma’had Huda Islami Desa Sukamantri Kecamatan Tamansari Kabupaten Bogor. Adapun hasil penelitian antara lain: 1. Peran pembimbing asrama: membiasakan santri disiplin beribadah, menjadi fasilitator, mengawal dan mengawasi santri, memberikan sanksi hukuman, memberikan nasihat dan motivasi, dan menjadi teladan bagi santri; 2. Faktor pendukung: sarana dan prasarana yang memadai, hukuman yang telah diterapkan, dan kebijakan-kebijakan yang dibuat mudir; 3. Faktor penghambatnya: jumlah pembimbing asrama yang kurang dan karakter santri yang susah diatur; 4. Solusi untuk mengatasi faktor peghambatnya adalah menambah jumlah pembimbing asrama dan memberikan perhatian lebih kepada santri yang tidak disiplin

References

Maya, R. (2017). Esensi Guru dalam Visi-Misi Pendidikan Karakter. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 2(03).

Maya, R. (2017). Pemikiran Pendidikan Muhammad Quthb tentang Metode Keteladanan (Al-Tarbiyah bi Al-Qudwah). Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 6(11), 16.

Maya, R. (2018). IMPLIKASI RELASI EKSPLORATIF (ALAQAH AL-TASKHIR) DALAM PENDIDIKAN ISLAM: TELAAH FILOSOFIS ATAS PEMIKIRAN MAJID IRSAN AL-KILANI. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 7(02), 245-264.

Sarifudin, S. (2019). IMPLEMENTASI SUPERVISI KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DALAM UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI (MIN) KOTA BOGOR. Islamic Management: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(01), 49-70.

Ahmad, D. Ghazali. (2015). Studi Islam: Suatu Pengantar Dengan Pendekatan Interdisipliner. Bandung: PT Remaja Rosda karya.

Ash-Shiddieqy, M. Hasbi. (2010). Kuliah Ibadah: Ibadah Ditinjau dari Segi Hukum dan Hikmah. Semarang: PT. Pustaka Rizki Putra.

Aunilah, N. I. (2011). Panduan Menerapkan Pendidikan Karakter di Sekolah. Jogjakarta: Laksana.

Djunaidi, M. G., dan Almanshur, F. (2014). Metode Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Dhofier, Z. (2011). Tradisi Pesantren: Studi Pandangan Hidup Kyai dan Visinya Mengenai Masa Depan Indonesia. Jakarta: LP3ES.

Edy, S. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sanjaya, W. (2013). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.

Sumanto. (2014). Psikologi Umum. Yogyakarta: PT Buku Seru.

Walgito, B. (2010). Bimbingan + Konseling [Studi & Karier]. Yogyakarta: CV. Andi Offset.

Downloads

Published

2019-09-16

How to Cite

Faozan, F. A., Maya, R., & Sarifudin, S. (2019). PERAN PEMBIMBING ASRAMA (MUSYRIF) DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN BERIBADAH SANTRI DI MA’HAD HUDA ISLAMI (MHI) TAMANSARI KABUPATEN BOGOR. Prosa PAI : Prosiding Al Hidayah Pendidikan Agama Islam, 2(1), 78–88. https://doi.org/10.30868/ppai.v2i1.529

Issue

Section

Articles

Citation Check

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 5 > >>