PEMBERDAYAAN MASYARAKAT TERHADAP PENINGKATAN PENDIDIKAN DAN DAKWAH ISLAM PADA PASCA PANDEMIC

Authors

  • Rumba Triana STAI Al-Hidayah Bogor, Indonesia
  • Fachri Fachrudin STAI Al-Hidayah Bogor, Indonesia
  • Moch. Yasyakur STAI Al-Hidayah Bogor, Indonesia
  • Haryono Haryono STAI Al-Hidayah Bogor, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30868/khidmatul.v3i01.2834

Keywords:

PKm, ciomas rahayu

Abstract

dengan tema “Pemberdayaan Masyarakat Terhadap Peningkatan Pendidikan dan Dakwah Islam Pasca Pandemic di Kelurahan Ciomas Rahayu.†Tema ini bertujuan untuk memberikan solusi kepada Warga Desa Ciomas Rahayu dalam mengatasi berbagai persoalan yang timbul akibat selama masa pandemi Covid-19. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan tema “Pemberdayaan Masyarakat Terhadap Peningkatan Pendidikan dan Dakwah Islam Pasca Pandemic di Kelurahan Ciomas Rahayu.â€Â  merupakan respons Tim Peneliti terhadap dampak yang dirasakan oleh masyarakat terhadap pasca pandemi Covid-19. Mencermati kondisi masyarakat dimana berbagai pembelajaran dan dakwah secara daring, sehingga banyak para peserta didik yang sehingga banyak diantara mereka justru semakin terbelakang dalam ilmu dan amal ibadah dan menjadikan pendidikan dan juga dakwah setelahnya menjadi sulit berjalan secara normal. Maka dengan ini Tim Peneliti memfokuskan pada kegiatan pemberdayaan masyarakat dengan berbagai program yang dilaksanakan selama kurang lebih satu bulan/40 hari dalam bidang dakwah, pendidikan dan kesehatan masyarakat . Untuk Bidang Kesehatan antara lain yaitu diadakannya Pelatihan Pengobatan Herbal yang diadakan selama dua pertemuan. Adapun kegiatan Bidang Pendidikan yang dilakukan ialah program Pengajian Remaja Desa Ciomas Rahayu dengan Tema PARAJI ‘Pemuda Rajin Ngaji’ yang berkolaborasi dengan IRMA Nurul Islam, program Mahasiswa Mengajar Tahfidz di TPQ Nurul Islam, program Mahasiswa Mengajar Baca Tulis Quran di PAUD Dahlia dan program Mahasiswa Mengajar Tahsin di Madrasah Darussurur. Serta dalam Bidang Keagamaan ini kami mengadakan Pelatihan Dan Pembentukan Tim Janaiz Akhwat untuk RW. 1, 2 dan 3. Di Desa Ciomas Rahayu juga diadakan Pelatihan Guru Qur’an untuk guru-guru Al-Qur’an yang ada di Desa Ciomas Rahayu. Lalu ada juga Kajian Parenting Islami bagi warga Desa Ciomas Rahayu.

References

Adi, R. (2021). Metodologi Penelitian Sosial Dan Hukum. Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Bauto, L. M. (2014). Perspektif Agama Dan Kebudayaan Dalam Kehidupan Masyarakat Indonesia (Suatu Tinjauan Sosiologi Agama). JPIS, Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 23(2): 11–25.

Dr. Yusron Masduki, M. Pd.I, Dra. Yuslaini, M. P. (2020). Psikologi Pendidikan Dan Pembelajaran. UAD Press.

Farid, M. (2018). Fenomenologi Dalam Penelitian Ilmu Sosial. Kencana.

Ibrahim Nur A, S. A. (2021). Sadar, Peduli Dan Berkarya Di Masa Pandemi (A. A. Aulia (Ed.)). LP2M UIN SGD Bandung.

Mudiarta, K. G. (2011). Perspektif Dan Peran Sosiologi Ekonomi Dalam Pembangunan Ekonomi Masyarakat. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 29(01): 55–56.

Prasetyowati, A. H. Dan R. A. (2021). Metodologi Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, Dan Eksperimen. CV Literasi Nusantara Abadi.

Ramayulis. (2002). Psikologi Agama. PT. Kalam Mulia.

Reynaldi, A., Kha, I., & Krisnawati. (2021). Peran Pemuda Dalam Pembangunan Desa. Tasnim Journal For Community Service, 02(01): 29–37.

Said, J. Dan U. (1994). Filsafat Pendidikan Islam. Raja Grafindo Persada.

Downloads

Published

2022-07-17

How to Cite

Triana, R., Fachrudin, F., Yasyakur, M., & Haryono, H. (2022). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT TERHADAP PENINGKATAN PENDIDIKAN DAN DAKWAH ISLAM PADA PASCA PANDEMIC. Khidmatul Ummah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(01), 35–48. https://doi.org/10.30868/khidmatul.v3i01.2834

Citation Check

Similar Articles

<< < 1 2 3 

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)