PEMBERDAYAAN INDUSTRI RUMAHAN SANDAL DAN SEPATU BERBASIS KEARIFAN LOKAL (Studi Kasus Desa Sukamakmur, Kabupaten Bogor)

Authors

  • Aceng Zakaria Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hidayah, Indonesia
  • Sujian Suretno Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hidayah, Indonesia
  • Unang Wahidin Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hidayah, Indonesia
  • Heriyansyah Heriyansyah Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hidayah, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30868/khidmatul.v2i02.2075

Keywords:

UKM, Pengrajin, Ekosistem Bisnis, Koperasi Syariah

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberdayakan para pengrajin sandal dan sepatu dalam rangka meningkatkan taraf hidup mereka. Potensi para UKM ini cukup besar apabila dapat dimaksimalkan dengan baik. Masalah mereka selama ini adalah sulitnya akses permodalan, terbatasnya rekanan bisnis yang dapan membantu menjalankan usaha mereka, dan lain-lain. Metode penelitian yang digunakan adalah partisipatory action research, pendekatan fenomenologi, studi lapangan. Data diperoleh dari indepth interview, observasi, dan dokumentasi. Temuan penelitian; selama ini UKM pengrajin sandal dan sepatu terjebak utang untuk kebutuhan produksi dan kebutuhan hidup mereka. Hasil penelitian kondisi UKM pengrajin sandal dan sepatu masih dapat diselamatkan dengan membangun ekosistem bisnis berbasis koperasi syariah

References

Abdurohim, Dindin, dkk. (2020). Pemberdayaan Kapasitas Usaha Kecil Unggulan Terdampak Covid-19 di Kota Bandung. Jurnal Pengabdian Masyarakat Ipteks, 6(1): 88-93.

Dahlan, Muhammad. (2017). Peran Pengabdian Pada Masyarakat Dalam Pemberdayaan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2): 81-86.

Hutagalung, Muhammad Wandisyah R. (2021). Peran Koperasi Syariah Dalam Meningkatkan Perekonomian dan Kesejahteraan Masyarakat di Indonesia. JIEI: Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 7(3): 1494-1498.

Kaufman, Alan S & Nadeen L Kaufman. (2015). Essentials of Research Design and Metodology†Published by John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jersey. Published simultaneously in Canada. hal. 18.

Lindiawatie. (2018). Peran Koperasi Syariah BMT Bumi Dalam Meningkatkan Kualitas Usaha Mikro. AL-URBAN: Jurnal Ekonomi Syariah dan Filantropi Islam, 2(1): 1-12.

Romin, Moh. (2020). Peran Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah Terhadap Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (Studi pada Baitul Maal wa Tamwil Nahdhatul Ulama Cabang Pasean Pamekasan). At-Taradhi: Jurnal Studi Ekonomi, 11(2): 120-134.

Siyoto, Sandu, dkk. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing.

Sofian. (2018). Koperasi Syariah Sebagai Solusi Keuangan Masyarakat: Antara Religiusitas, Trend, dan Kemudahan layananâ€. IRONS: Seminar Nasional: Peran Penelitian dan Inovasi di Era 4.0 Dalam Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan Menuju Kemandirian Bangsa.

Suyitno. (2018). Metode Penelitian Kualitatif: Konsep, Prinsip, dan Operasionalnya†(Tulung Agung, Akademia Pustaka) Cetakan Pertama, Mei 2018. hal. 5.

Syamsiyah, Nur, dkk. (2019). Peran Koperasi Syariah Baitul Tamwil Muhammadiyah Terhadap Pemberdayaan Usaha Kecil dan Menengah di Bandar Lampung. Al Amin: Jurnal Kajian Ilmu dan Budaya Islam, 2(1).

Widjaja, Sri Umi Mintarti, dkk. (2020). Pemberdayaan UMKM Gerabah Melalui Pembentukan Komunitas Pra-Koperasi Di Kabupaten Ponorogo. DINAMISIA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1): 26-35.

Yuliana, Yayuk, dkk. (2021). Pemberdayaan Umkm Pada Masa New Normal Untuk Menopang Ekonomi Masyarakat. E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1): 57-62.

Downloads

Published

2022-01-12

How to Cite

Zakaria, A., Suretno, S., Wahidin, U., & Heriyansyah, H. (2022). PEMBERDAYAAN INDUSTRI RUMAHAN SANDAL DAN SEPATU BERBASIS KEARIFAN LOKAL (Studi Kasus Desa Sukamakmur, Kabupaten Bogor). Khidmatul Ummah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(02), 141–156. https://doi.org/10.30868/khidmatul.v2i02.2075

Citation Check

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2