Konsep Pendidikan Islam Menurut Nizham Al-Mulk Serta Kontribusinya Terhadap Perkembangan Pendidikan Islam di Indonesia

Authors

  • Asep Supriatna STIT Rakeyan Santang Karawang, Indonesia
  • Vina Febiani Musyadad STIT Rakeyan Santang Karawang, Indonesia
  • Asep Dudin Abdul Latip STIT Rakeyan Santang Karawang, Indonesia
  • Cecep Sundulusi STIT Rakeyan Santang Karawang, Indonesia
  • Alfyan Syach STIT Rakeyan Santang Karawang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30868/ei.v11i01.2132

Keywords:

Pendidikan Islam, Nizham al-Mulk, Perkembangan Pendidikan

Abstract

Perkembangan lembaga Pendidikan Islam di Indonesia dengan berkelindannya Lembaga-lembaga pendidikan Islam dengan sumbangsih yang cukup besar untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan kemajuan umat manusia yang semakin dinamis semuanya tidak lepas dari peran Nizham al-Mulk. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan konsep dan metodologi pembelajaran agama Islam menurut Nizham al-Mulk dan mendeskripsikan relevansi dan kontribusinya terhadap pendidikan di Indonesia. Jenis penelitian yang dipilih oleh penulis dalam penelitan ini ialah jenis kajian pustaka (library research) yaitu rangkaian sebuah kegiatan yang berkenaan dengan metode pengumpulan data pustaka, membaca, menelaah serta mencatat dan mengolah bahan-bahan penelitian. Dari hasil penelitian ini bahwa kontribusi Nizham al-Mulk telah membawa suasana keilmuan Islam mengalami modifikasi dan penambahan ilmu pengetahuan yang hebat. Dengan kemunculan Lembaga Pendidikan madrasah ini menjadikan sebuah Khazanah keilmuan dan menjadi referensi bagi para ilmuan dan para praktisi pemerhati Pendidikan yang datang dikemudian hari setelahnya. Pendidikan Islam yang menjadi lokomotif penggerak ilmu pengetahuan Islam yang tumbuh dan berkembang saat ini, salah satunya adalah Madrasah. Menjadi harapan bersama tentunya, Madrasah yang serupa kembali menjajalkan sejarahnya yang cemerlang di Indonesia saat ini.

References

Abdurrahmansyah (2005) Wacana Pendidikan Islam, Khazanah Filosofis dan Implementasi Kurikulum, Metodologi dan Tantangan Pendidikan Moralitas. Yogyakarta: Global Pustaka Utama.

Abuddin Nata (2012) Sejarah Sosial Intelektual Islam dan institusi pendidikannya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Ali Anwar (2006) “Peran Madrasah Nizhamiyah dalam Proses Transmisi Ilmu Keagamaan,†Nazamiya, 9(J. Pendidik. Islam), hal. 13.

Asep Kurniawan (2017) “Sejarah Dampak Kajian Madrasah Terhadap Transformasi Intelektual Islam Masa Klasik,†Tamaddun, 5(1), hal. 116–131.

Dewan Redaksi Endiklopedi (1997) Ensiklopedi Islam. Jakarta: Ikhtiar Baru Van Hoeve.

Fuad, A. Z. (2014) “Taksonomi Transenden (Paradigma Baru Tujuan Pendidikan Islam),†Jurnal Pendidikan Islam, hal. 2–25.

Ghozali, M. et al. (2018) “Pemikiran Nizam Al-Mulk ( 1018 M - 1092 M ) Dalam Ekonomi Islam,†Jurnal Ilmu-ilmu Keislaman, 18(01), hal. 85–93. Tersedia pada: https://ejournal.iainkerinci.ac.id/index.php/islamika/article/download/233/221/.

Habib Husnial Pardi (2005) Eksistensi Madrasah Awal (Pada Abad IX-XI M), dalam Sejarah Sosial Pendidikan Islam. Diedit oleh Suwito dan Fauzan. Jakarta: Kencana.

Haidar Putra Daulay, N. P. (2013) Pendidikan Islam Dalam Lintasan Sejarah; Kajian dari Zaman Pertumbuhan Sampai Kebangkitan. Jakarta: Kencana.

Hardini, dkk (2012) Strategi Pembelajaran Terpadu (Teori, Konsep, & Implementasi), Yogyakarta: Familia. Yogyakarta: Familia.

Hasan Asari (2007) Menyingkap Zaman Keemasan Islam Kajian Atas Lembaga-Lembaga Pendidikan. Bandung: Citapustaka Media.

Khairuddin (2017) Sejarah Pendidikan Islam. Medan: UIN Sumatra Utara.

Moh Isbir (2017) “Studi tentang Madrasah Nizhamiyah,†Tasyri’: Jurnal Tarbiyah-Syari’ah Islamiyah, 24, hal. 49–59.

Mulyasa (2012) Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: Bumi Aksara.

Rahman Afandi (2011) “Tujuan Pendidikan Nasional Persfektif Al Quran,†Jurnal INSANIA IAIN PURWOKERTO, 16(3).

Ramayulis (2012) Sejarah Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.

Samsul Nizar (2011) Sejarah Pendiddikan Islam: Menelusuri jejak sejarah pendididkan era Rasulullah sampai indonesia. Jakarta: Kencana.

Sanusi, A. . (2016) Metodologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Sugeng Kurniawan (2014) “Madrasah nizamiyahTentang, Kajian Pendidikan, Kurikulum,†Nur El-Islam, 1(2), hal. 72–80.

Sungkowo, Ilyas Rozak Hanafi, Muhammad Qamaruddin Huda (2021) Sejarah Pendidikan Islam. Malang: Literasi Nusantara.

Trianto (2010) Model Pembelajaran Terpadu, Konsep, Strategi dan Implementasinya dalam KTSP. Jakarta: Bumi Aksara.

Yunus, M. (1992) Sejarah Pendidikan Islam di Indonesia. Jakarta: Mutiara Sumber Widya.

Published

25-02-2022

Citation Check