Peningkatan Budaya Organisasi Berbasis Structural Equation Modelling Pada Sekolah Islam Asy-Syukriyyah

Authors

  • Evan Hamzah Muchtar STAI Asy-Syukriyyah Tangerang, Indonesia
  • Fachrul Marasabessy STAI Asy-Syukriyyah Tangerang, Indonesia
  • Ahmad Yazid Lembaga Pendidikan Islam Asy-Syukriyyah, Indonesia
  • Deny Rizki Kurniawan Lembaga Pendidikan Islam Asy-Syukriyyah, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.30868/im.v4i01.1063

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan budaya organisasi dengan pendekatan Structural Equalition Modelling (SEM) pada Sekolah Islam Asy-Syukriyyah Tangerang. Model dikembangkan dari teori budaya organisasi Stephen Robbins yang meliputi tujuh perspektif. Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan penelitian kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dokumentasi dan menyebar kuesioner. Informan penelitian meliputi seluruh manajemen pada enam unit pendidikan jenjang dasar dan menengah di bawah Yayasan Islam Asy-Syukriyyah Tangerang. Meliputi TKIT Asy-Syukriyyah, SDIT Asy-Syukriyyah, MI Plus Asy-Syukriyyah, SMPIT Asy-Syukriyyah, MTs Plus Asy-Syukriyyah dan SMAIT Asy-Syukriyyah. Teknik analisa menggunakan software GeSCA version 1.5 untuk mengetahui pengaruh antar perspektif budaya organisasi. Hasil penelitian menunjukkan implementasi dari seluruh perspektif budaya organisasi pada manajemen Sekolah Islam Asy-Syukriyyah menggambarka hasil yang baik. Selain itu hasil penelitian menunjukkan perspektif inovasi pengambilan resiko dan perhatian pada detail berpengaruh terhadap perspektif orientasi hasil, orientasi individu dan orientasi tim. Perspektif inovasi pengambilan resiko dan perhatian pada detail tidak berpengaruh terhadap perspektif agresivitas dan stabilitas. Perspektif orientasi hasil, orientasi individu dan orientasi tim berpengaruh terhadap perspektif agresivitas dan stabilitas. Perspektif pengambilan resiko dan perhatian pada detail berpengaruh terhadap agresivitas dan stabilitas dengan perspektif orientasi hasil, orientasi individu dan orientasi tim sebagai variabel intervening.

Author Biographies

Evan Hamzah Muchtar, STAI Asy-Syukriyyah Tangerang

Perbankan Syariah

Fachrul Marasabessy, STAI Asy-Syukriyyah Tangerang

Hukum Ekonomi Syariah

Ahmad Yazid, Lembaga Pendidikan Islam Asy-Syukriyyah

Bidang PEP

Deny Rizki Kurniawan, Lembaga Pendidikan Islam Asy-Syukriyyah

Bidang PEP

References

Bidang SDM & BPI. Laporan Konsultasi Iklim Organisasi Unit Pendidikan Dengan Bidang SDM & BPI Dan Direktur LPIA. Tangerang: Bidang SDM & BPI, 2020

Fornell, C. A Second Generation of Multivariate Analysis: Classification of Methods and Implication for Marketing Research. In M.J. Houston (ed). Review of Marketing, 1987

Ghozali, Imam dan Karlina Aprilia. Generalized Structured Component Analysis (GeSCA), Model Struktural Berbasis Komponen. Semarang: Badan Penerbit Univ. Diponengoro Semarang, 2013

Hafidhuddin, Didin dan Hendri Tanjung. Pengantar Manajemen Syariah. Bogor: UIKA Press, 2017

Hwang, H., Jung, K., & Kim, S. WEB GESCA (Version 1.5) [Software]. Available from http://sem-gesca.com/webgesca/, 2019

H. Hwang dan Y. Takane. Generalized Structured Component Analysis. Psychometrika Vol. 69 No. 1, 2004

Jones, Gareth R. Organization Theory, Text and Cases. Second Edition. United States of America: Addison-Wesley Longman Publishing Company Inc, 1998

Kusdi. Budaya Organisasi. Jakarta: Salemba Empat, 2011

Lashway, Larry. “Ethical Leadershipâ€. ERIC Digest. Number 106. June, 1996

Luthan, Fred. Organizational Behavior. Singapore: McGraw-Hill, 1995

Murtado, Dodo, Iis Suhayati dan Uay Zoharudin. Manajemen Dalam Perspektif Al-Qur’an dan Hadits. Bandung: Yrama Media, 2019

Pabundu, Moh. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Karyawan. Jakarta: Bumi Aksara, 2010

Robbins, Stephen P. Organizational Behavior, 9th edition. New Jersey: Prentice-Hall Inc

Saefullah. Manajemen Pendidikan Islam, Cetakan 1. Bandung: Pustaka Setia, 2012

Sugiyono. Metode Penelitian Bisnis, Bandung: Alfabeta, 2013

Tika, Moh. Pabundu. Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Jakarta: Bumi Aksara, 2006

Tunggal, Amin Widaja. Corporate Culture. Konsep dan Kasus. Jakarta: Harvarindo, 2007

Wibowo. Manajemen Perubahan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2006

Wirawan. Budaya dan Iklim Organisasi. Teori Aplikasi dan Penelitian. Jakarta: Salemba Empat, 2007

Published

2021-01-28

How to Cite

Muchtar, E. H., Marasabessy, F., Yazid, A., & Kurniawan, D. R. (2021). Peningkatan Budaya Organisasi Berbasis Structural Equation Modelling Pada Sekolah Islam Asy-Syukriyyah. Islamic Management: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4(01), 168–156. https://doi.org/10.30868/im.v4i01.1063

Citation Check